post image

Welcome Program 2024-2025

Thomas More Homeschooling dalam rangka menyambut Tahun Ajaran 2024/2025 mengadakan kegiatan Welcome Program. Welcome Program ini bertujuan untuk menyambut dan menyemangati siswa/i Thomas More Homeschooling untuk memasuki tahun ajaran baru. Kegiatan ini diikuti oleh siswa/i dan guru-guru.

Kegiatan ini diisi dengan penjelasan mengenai tata tertib siswa, kegiatan akademik dan non akademik yang dapat diikuti oleh seluruh siswa/i. Penjelasan tata tertib siswa, kegiatan akademik dan non akademik disampaikan oleh Kepalah Sekolah Thomas More Homeschooling Pakuwon City, Ms. Wida. Setelah penjelasan dari Ms. Wida, kegiatan Welcome Program dilanjutkan dengan kegiatan yang dipimpin oleh Staff Psikologi, Mr Yohanes. Kegiatan tersebut bertujuan untuk membuat siswa/i saling mengenal satu sama lain dan mengenal guru-guru juga yang hadir di Welcome Program.

Selamat Datang dan Selamat Berlajar di Tahun Ajaran 2024/2025. Thomas More Homeschooling !!! Tetap Bersamangat !!!!